Pendidikan di pesantren masih cukup banyak peminatnya. Bahkan pesantren terus menerus tumbuh di berbagai tempat, bahkan di sudut-sudut kota Jakarta. Bukan lagi dominasi di perkampungan. Ternyata, masih banyak masyarakat yang memilih pendidikan pesantren ketimbang pendidikan sekolah umum.
Baca selengkapnya…
Komentar